Babinsa Bantu Warga Bersihkan Selokan Air

    Babinsa Bantu Warga Bersihkan Selokan Air
    Ada berbagai cara yang dilakukan Babinsa Koramil 12/Mranggen Kodim 0716/Demak untuk lebih dekat dengan warga di desa binaannya. Seperti yang dilakukan oleh Koptu Agus Maksum Babinsa yang ditugaskan di Desa Kebonbatur, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak

    DEMAK - Ada berbagai cara yang dilakukan Babinsa Koramil 12/Mranggen Kodim 0716/Demak untuk lebih dekat dengan warga di desa binaannya. Seperti yang dilakukan oleh Koptu Agus Maksum Babinsa yang ditugaskan di Desa Kebonbatur, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak. Senin (04/12/23)

    Koptu Agus Maksum membantu warga binaannya yang sedang melaksanakan pembersihan selokan di depan rumahnya yang berlokasi di Perumahan Desa Kebonbatur. Sertu Agus Maksum langsung berbaur dengan warga binaannya ikut membantu membersihan selokan.

    Saluran yang dibersihkan Bapak Heri itu sebelumnya tersumbat oleh longsoran tanah dan sampah yang mengakibatkan air tidak lancar. Sehingga akan mengakibatkan aliran air tidak bisa lancar dan akan mengakibatkan banjir.

    Koptu Agus Maksum tampak kompak bahu membahu membersihkan saluran air yang penuh ditutupi tanah longsoran dan sampah yang menggangu aliran air tidak lancar.

    Pembersihan selokan yang dilakukan oleh Koptu Agus Maksum bersama dengan warga tersebut merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat. Mengingat, saat ini curah hujan cukup tinggi, sehingga selokan harus bersih agar air yang mengalir bisa lancar sampai ke tujuannya. (Pendim0716)

    demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Desa Tegalarum Melaksanakan Komsos...

    Artikel Berikutnya

    Apel Siaga Gelar Pasukan Hadapi Musim Penghujan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Apel Komandan Satuan Jajaran TNI Angkatan Udara 2024, Lanud Sultan Hasanuddin Terima Penghargaan Zona Integritas
    Kepala Bakamla RI Pimpin Makan Siang Bergizi Terhadap 2.500 siswa/i sekolah di seluruh Indonesia
    Satgas MTF XXVIII/ UNIFIL Raih Penghargaan LAF Medal Di Penghujung Masa Baktinya
    Prabowo Subianto Hadir untuk Indonesia Sebagai Anti Klimaks dari Jokowi
    Kodim 1710/Mimika Bersama Satuan TNI Garnisun Timika Gelar Upacara Ziarah Rombongan Dalam Rangka Peringati Hari Juang TNI AD Ke-79 TA 2024

    Ikuti Kami